Illustrator + Writter + Visual dakwah

Total Pageviews

Saturday, October 19, 2013

Menjadi Bebek



Sumber :http://skyduckindonesia.blogspot.com
      Teman, kita pasti mengenal bebek. Lalu apakah yang terbesit dalam pikiran teman ketika melihat bebek? apa bentuk mereka yang seperti angka dua, karakter kartun terkenal donal bebek, barisan bebek atau malah bebek bakar. Hehe... tak salah memang ketika kita mendengar kata bebek pikiran kita langsung tertuju pada berbagai hal diatas. Namun apakah teman tau bahwa ternyata ada satu hal yang jika kita perhatikan dari Bebek ternyata didalamnya terkandung sebuah filosofi yang sangat bermanfaat bagi diri kita. Awalnya sayapun juga tak pernah menyadari hal itu Malahan dosen mata kuliah sketsa yang memberi taukan hal itu kepada saya. Namanya pak purwanto. semoga Allah selalu merahmati beliau.
       Jika kita memerhatikan bebek terutama saat sedang makan. Biasanya bebek makan di tempat yang bagi kita itu kotor. Seperti di got, comberan, genangan air hujan dan sebagainya. Namun kenapa walaupun bebek makan ditempat seperti itu tapi bebek tak merasakan sakit. Buktinya kita sebelum ini tak pernah mendengar berita ada bebek yang sakit diare setelah mekan di selokan :) kenapa bebek bisa seperti itu?
ihdizein. Powered by Blogger.